VISI DAN MISI DESA PRAYUNGAN

VISI DAN MISI 



DESA PRAYUNGAN
“ TERWUJUDNYA MASYARAKAT ADIL, MAKMUR,
DAN SEJAHTERA MELALUI PENINGKATAN KUALITAS
SUMBER DAYA MANUSIA, PERTANIAN YANG MAJU , AMAN, DAN AGAMIS. “

Untuk merealisasikan Visi Desa Prayungan Kecamatan Sumberrejo Kabupaten Bojonegoro menjadi kegiatan nyata yang secara langsung dapat dirassakan manfaatnya oleh masyarakat, maka diperlukan perumusan misi sebagai berikut :Menambah Sarana dan Prasarana yang dibutuhkan.
  1. Meningkatkan Sumber Daya Manusia ( SDM ) melalui Pendidikan formal dan non formal.
  2. Bekerja sama dengan Petugas Penyuluh Lapangan untuk meningkatkan hasil – hasil Pertanian.
  3. Meningkatkan kerja sama dengan mitra kerja perusahaan yang berbadan hokum.
  4. Mengelola dan meningkatkan Pendapatan Asli Desa ( PAD ).
  5. Mewujudkan Pemerintahan Desa yang baik dan bersih melalui Pelaksanaan Otoda.

0 komentar: